It's About My Feminine Hygiene *

Hello Beauty Invaders,


Sebagai selingan post tentang kecantikan, aku ingin membahas bagaimana aku menjaga kebersihan kewanitaanku. Well, ini pembicaraan agak sedikit intim yah. Hehehehe. Iya, karena daerah kewanitaan itu tersembunyi, bukan berarti dia ga butuh perhatian? Ya kan??


Sejak aku beranjak dewasa yang ditandai dengan hadirnya menstruasi, aku sendiri hampir tidak pernah menggunakan cairan pembersih kewanitaan. Ibuku sudah sering menasehati bahwa penggunaaan cairan pembersih kewanitaan itu kuranglah bagus jika sering digunakan. Ditambah sekarang ini banyak sekali yang mengandung bahan-bahan tambahan yang sebetulnya belum tentu cocok oleh setiap individu, seperti bahan pewangi.


betadine-feminine-hygiene-1


Colourpop Ultra Matte Lip Koleksiku

Sepertinya, ga ada yang ga ngiler sama brand Colourpop! Yak, brand ini memang pertama kali nongol tahun 2014 silam, belum lama ya untuk seukuran brand kosmetik? Tapi memang, gaungnya termasuk besar sekali di dalam dunia kecantikan, termasuk ke Indonesia, padahal Colourpop ini berasal dari kotanya para malaikat di USA sana. Dan aku adalah salah satu orang yang terpengaruh oleh gaungnya ini.


colourpop-uml-chi


BIO OIL - Look Good Feel Great Event

Hello Beauty Invaders,


Gimana kabar weekend nya ? Feels good, right ? Weekend yang bikin kita lebih rileks dan siap kembali beraktivitas di weekday ini. Jadi lebih segar dan semangat lagi. Kemarin, hari Sabtu tanggal 12 November 2016, aku berkesempatan untuk menghadiri event yang dibuat oleh retailer terkenal, Watsons dan acara talkshow yang diadakan oleh brand hebat Bio-Oil. Dengan mengusung tema "Look Good, Feel Great" tentunya bikin aku penasaran apa yang dibahas oleh brand ini.




[caption id="attachment_4607" align="aligncenter" width="665"]Event Bio-Oil Event Bio-Oil[/caption]